Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

55 RW di DKI Jakarta Berstatus Zona Rawan Covid-19, Berikut Daftarnya

Rabu, 30 Desember 2020 – 16:25 WIB
55 RW di DKI Jakarta Berstatus Zona Rawan Covid-19, Berikut Daftarnya - JPNN.COM
Ilustrasi, sejumlah warga mengenakan masker untuk mencegah penularan virus corona. Foto: Ricardo/JPNN

jpnn.com, JAKARTA - Sebanyak 55 Rukun Warga (RW) di DKI Jakarta berstatus zona rawan Covid-19.

Hal itu berdasarkan data dari laman corona.jakarta.go.id yang dipantau pada Rabu (30/12). 

Jumlah tersebut meningkat cukup drastis jika dibandingkan dua minggu sebelumnya, yakni 31 kasus.

Berstatus zona rawan, artinya seluruh RW tersebut memiliki tingkat risiko tinggi penularan Covid-19.

Sementara itu hingga Selasa (29/12), jumlah total kasus positif Covid-19 di DKI Jakarta mencapai 179.660 atau meningkat 2.056 kasus dalam satu hari. (mcr1/jpnn)

Berikut daftar 55 RW di DKI Jakarta yang berstatus zona rawan:

Jakarta Timur

1. RW 009, Kelurahan Baru

Berikut daftar 55 Rukun Warga (RW) zona rawan Covid-19 di DKI Jakarta, simak selengkapnya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News