550 Ribu Guru Masih Tamatan SMA
Senin, 26 November 2012 – 22:01 WIB
JAKARTA - Meningkatnya penghasilan guru ternyata belum diikuti dengan peningkatan kualitas. Data terakhir yang dimiliki Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) menyebutkan, sebanyak 48,69 persen atau 1.424.513 orang guru belum memenuhi kualifikasi dari segi jenjang pendidikan. Ketua PB PGRI, Sulistyo menjelaskan, pembinaan dan pengambangan kompetensi dan karir guru selama ini tidak berjalan sebagaimana mestinya. Kompetensi guru tidak berkembang, telebih mereka yang lulus dari lembaga pendidikan dan tenaga kependidikan yang kurang bermutu.
"Standar kompetensi guru perlu disiapkan, dijaga dan dibina. Saat ini pembinaan karir tidak jelas, bahkan banyak yang perlakuan karirnya penuh dengan nuansa hukuman. Misalnya pengangkatan pejabat birokrasi pendidikan, kepala sekolah, pengawas," kata Sulistyo dalam konferensi pers HUT ke-67 PGRI dan Hari Guru Nasional di Jakarta, Senin (26/11).
Menurut Suslityo, peningkatan kualifikasi guru terkendala karena banyak guru yang tidak bisa meninggalkan tugas atau tidak memiliki dana. Padahal, guru-guru tersebut belum menamatkan jenjang pendidikan S1 atau Diploma IV, sesuai syarat yang diamanatkan UU 14/2005 tentang Guru dan Dosen.
JAKARTA - Meningkatnya penghasilan guru ternyata belum diikuti dengan peningkatan kualitas. Data terakhir yang dimiliki Pengurus Besar Persatuan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Syarat Kenaikan Gaji Guru ASN & Honorer, Simak Pernyataan Presiden Prabowo Ini
Kamis, 28 November 2024 – 23:36 WIB - Pendidikan
Dorong Pengembangan Talenta Digital, Indosat Gelar Seminar di Unsri
Kamis, 28 November 2024 – 16:49 WIB - Pendidikan
Pupuk Kaltim Dorong Generasi Muda Berikan Solusi Inovatif untuk Ketahanan Pangan
Kamis, 28 November 2024 – 01:13 WIB - Pendidikan
Inilah Kebijakan Terbaru terkait Guru PPPK, Tinggal Menunggu Surat Resmi
Rabu, 27 November 2024 – 07:07 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Bandung Imbang Melawan Port FC, Puas atau Kecewa?
Jumat, 29 November 2024 – 05:44 WIB - Sepak Bola
Begini Syarat Persib Bandung Lulus ke 16 Besar AFC Champions League 2
Jumat, 29 November 2024 – 06:15 WIB - Pilkada
Jika Pilkada Jakarta 2 Putaran, RK-Suswono Berpeluang Menang
Jumat, 29 November 2024 – 04:45 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Jumat 29 November 2024
Jumat, 29 November 2024 – 06:00 WIB - Dahlan Iskan
Kalah Cantik
Jumat, 29 November 2024 – 08:37 WIB