Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

6 Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Serai Campur Jahe, Nomor 5 Bikin Anda Teriak Bahagia

Jumat, 12 Agustus 2022 – 06:21 WIB
6 Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Serai Campur Jahe, Nomor 5 Bikin Anda Teriak Bahagia - JPNN.COM
Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com

Serai juga bisa membantu mempertahankan kadar trigliserida yang sehat dan mengurangi LDL atau kolesterol jahat.

4. Detoksifikasi Tubuh

Serai bisa membantu membersihkan dan membuang limbah beracun berbahaya dari tubuh, karena sifat diuretiknya.

Detoksifikasi membantu pengaturan berbagai organ tubuh termasuk hati dan ginjal, serta membantu menurunkan kadar asam urat.

Efek diuretik dari air rebusan serai dan jahe membantu meningkatkan kuantitas dan frekuensi buang air kecil, yang membantu menjaga kesehatan pencernaan dan detoksifikasi tubuh.

Air rebusan serai dan jahe juga bermanfaat untuk menjaga tubuh agar tetap terhidrasi.

Serai terdiri dari minyak esensial dan senyawa bermanfaat seperti neroli, citronellol, myrcene, dipentene, geraniol, dan metil heptenon.

Minyak serai telah banyak digunakan untuk aromaterapi karena efek terapeutiknya, yang membantu merevitalisasi tubuh.

5. Mencegah Kanker

Serai diketahui bisa membantu mencegah pertumbuhan sel kanker tanpa memengaruhi sel-sel tubuh yang sehat.

Ada beberapa manfaat rutin minum air rebusan serai campur jahe yang sangat baik untuk kesehatan tubuh seperti mengurangi rasa cemas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close