6 Suplemen yang Ternyata Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes
Selasa, 02 Agustus 2022 – 06:00 WIB
Pare umumnya aman bagi kebanyakan orang, lebih baik Anda mulai dengan 900 miligram dan menyesuaikan dosis jika membantu Anda.
7. Kayu Manis
Diperlukan lebih banyak penelitian, tetapi tinjauan sistematis studi yang diterbitkan pada September 2013 di jurnal Annals of Family Medicine menunjukkan kayu manis bisa meningkatkan kadar gula darah pada beberapa orang.
Coba tambahkan kayu manis, pastikan itu adalah jenis tanpa pemanis ke oatmeal dan makanan lain, atau taburkan di kopi Anda.(fny/jpnn)