Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Herbal yang Bisa Membantu Meningkatkan Stamina dengan Cepat

Jumat, 04 Agustus 2023 – 06:59 WIB
7 Herbal yang Bisa Membantu Meningkatkan Stamina dengan Cepat - JPNN.COM
Jahe merah. Foto: pertanianku

jpnn.com, JAKARTA - AKTIVITAS yang padat bisa membuat stamina seseorang menurun.

Hal ini tentu bisa membuat rencana yang orang tersebut susun hari itu sedikit berantakan.

Salah satu cara untuk meningkatkan stamina dan kebugaran adalah mengonsumsi suplemen atau obat-obatan herbal.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Jahe merah

Jahe merah berkhasiat untuk mestimulasi sirkulasi darah, meningkatkan stamina, serta melancarkan peredaran pada darah yg membuat pembentukan otot lebih baik dan lebih sempurna.

2. Tribulus

Tribulus mengandung zat afrodisiak, yang mampu meningkatkan produksi testosteron pada pria dan meningkatkan stamina.

3. Maca

Maca merupakan bahan herbal yang berasal dari Peru. Tumbuhan ini berkhasiat meningkatkan stamina, meningkatkan masa otot, serta meningkatkan fungsi otak.

Selain itu, maca juga berkhasiat meningkatkan tenaga dan performa olahraga, serta melindungi prostat.

Ada beberapa jenis herbal alami yang bisa membantu meningkatkan stamina Anda dan salah satunya adalah tentu saja pasak bumi serta purwoceng.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News