Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Khasiat Buah Nangka untuk Kesehatan, Penyakit Kronis Ini Langsung Ambyar

Sabtu, 28 Agustus 2021 – 09:04 WIB
7 Khasiat Buah Nangka untuk Kesehatan, Penyakit Kronis Ini Langsung Ambyar - JPNN.COM
Buah Nangka. Foto: Stuart

jpnn.com, JAKARTA - NANGKA adalah sumber vitamin C yang sehat dan nutrisi penting lainnya.

Penelitian menunjukkan nangka bisa memberikan sejumlah manfaat kesehatan.

Buah nangka berukuran besar, dengan daging tebal berwarna kuning dan biji serta polong yang bisa dimakan.

Dagingnya memiliki rasa manis dan khas, yang oleh sebagian orang digambarkan sebagai persilangan antara pisang dan nanas.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Nangka merupakan sumber vitamin C yang sangat baik sebagai antivirus dan antibakteri.

Vitamin C bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh atau imun tubuh dan meningkatkan fungsinya.

Ada beberapa manfaat buah nangka untuk kesehatan yang bisa mencegah timbulnya penyakit kronis ini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News