7 Kiat Sehat dan Aman Konsumsi Daging Kurban
Agar terhindar dari sembelit saat Iduladha, selain mengonsumsi sayur dan buah Anda pun dianjurkan untuk tetap menjaga hidrasi tubuh dengan minum air putih minimal 2 liter atau 8 gelas dalam sehari. Batasi asupan minuman yang mengandung kalori tinggi seperti sirop dan teh manis.
7. Olahraga ringan
Meski Iduladha adalah hari libur, tapi latihan fisik tidak harus libur. Lakukan olahraga dengan intensitas ringan hingga sedang seperti berjalan cepat, berlari, atau bersepeda untuk membakar kalori yang masuk ke dalam tubuh.
Anda tak perlu takut untuk mengonsumsi daging kurban selama tidak berlebihan dan memperhatikan cara pengolahannya. Dengan mengikuti kiat-kiat di atas, Anda akan tetap bisa menikmati berbagai santapan daging kurban secara sehat dan aman.(RN/RVS/klikdokter)