Ade Yasin Ditangkap KPK, ICW Langsung Menyentil Parpol
Kamis, 28 April 2022 – 19:35 WIB

Bupati Bogor Ade Yasin ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus suap, di Gedung KPK, Jakarta, Kamis (28/4). Foto: Ricardo/JPNN.com
Atas perbuatannya, Ade Yasin diduga melanggar Pasal 5 Ayat (1) huruf a atau b atau Pasal 13 Undang-Undang (UU) Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 Juncto Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP. (mcr9/fat/jpnn)