Ajak Kekasih Tidur di Kamar Kos...Braaakkk!
Kamis, 15 September 2016 – 14:03 WIB
Samuel cerita, keluarga Mega mendapatkan alamat indekosnya setelah seharian mencari Mega.
"Mereka mendatangi kantorku dan salah seorang temanku memberitahukan tempat indekosku. Saya tidak tahu lagi berapa orang yang memukul saya waktu itu," jelasnya.
Kanit Reksrim Polsek Panakukang, AKP Warpa mengatakan, pihakna berupaya melakukan mediasi kepada kedua bela pihak.
Menurutnya, Samuel beruntung karena sejumlah keluarga perempuan mengerti hukum dan langsung membawa Samuel ke Polsek Panakkukang.(eds/eka/sam/jpnn)