Aktivis 98 Pilih Gabung Hanura
Kamis, 07 Maret 2013 – 22:22 WIB
JAKARTA - Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Forum Senat Mahasiswa Jakarta 1998 (FSMJ 98), memutuskan bergabung dengan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura). Bertempat di Sekretariat DPD Partai Hanura Provinsi DKI Jakarta, Jalan Pegambiran Nomor 2 Rawamangun, Jakarta Timur, mereka menyatakan kesetiaan kepada partai pimpinan Wiranto itu. Salah satu punggawa FSMJ 98, Sarbini, mengatakan bahwa rekam jejak yang bersih menjadi alasan mereka bergabung dengan Partai Hanura. "Partai Hanura jauh dari indikasi KKN, di mana kami mengacu dari laporan ICW belakangan ini. Hal ini menjadi landasan awal kawan-kawan ini bergabung di Partai Hanura," ujar Sarbini dalam keterangan tertulisnya, Kamis (7/3).
Selain itu, lanjut Sarbini, FSMJ 98 menilai kacaunya situasi negara saat ini disebabkan nilai-nilai reformasi yang dulu mereka perjuangkan telah diselewengkan. Karenanya, sebagai salah satu elemen yang ikut menggulirkan reformasi FSMJ 98 merasa terpanggil untuk meluruskannya
Sementara itu Ketua DPD DKI Partai Hanura, Ongen Sangaji mengajak para mantan aktivis tahun 98 untuk bersama-sama membangun Hanura. Ia optimis, FSMJ 98 dapat meluruskan pandangan reformasi 1998 bersama Hanura.
JAKARTA - Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Forum Senat Mahasiswa Jakarta 1998 (FSMJ 98), memutuskan bergabung dengan Partai Hati Nurani Rakyat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Ini Solusi dari Dharma Kun untuk Atasi Banjir di Jakarta
-
Komisi III Akan Gelar Fit and Proper Test 10 Calon Pimpinan KPK
-
Pengungsi Erupsi Lewotobi Kekurangan Persediaan Air Bersih
-
Ahmad Luthfi Ajak Raffi Ahmad dan Sejumlah Selebritas Blusukan
-
Sejumlah Sekolah jadi Pos Pengungsian Korban Erupsi Lewotobi
BERITA LAINNYA
- Pilkada
Jokowi Bakal Ikut Ridwan Kamil Blusukan Jika Diajak
Selasa, 19 November 2024 – 07:27 WIB - Pilkada
Jokowi: Saya Dukung Ridwan Kamil karena Rekam Jejak
Selasa, 19 November 2024 – 06:51 WIB - Pilkada
Pemuda Pancasila Dukung RIDO di Pilkada DKI Karena Diyakini Mumpuni
Selasa, 19 November 2024 – 01:15 WIB - Pilkada
Jokowi Sebut Lebih 80 Paslon Minta Dukungan untuk Memenangkan Pilkada
Selasa, 19 November 2024 – 00:02 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Ingat ya, Pelamar PPPK 2024 Tahap 2 Berebut Sisa Formasi, Honorer Non-Database BKN Harus Cermat
Selasa, 19 November 2024 – 06:54 WIB - Sepak Bola
Soal Hasil Akhir Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae Yong Jujur Bilang Begini
Selasa, 19 November 2024 – 05:39 WIB - Seleb
Buku Nikahnya Ternyata Bodong, Rizky Febian Beri Penjelasan Begini
Selasa, 19 November 2024 – 04:34 WIB - Jogja Terkini
Info Pemadaman Listrik Hari Ini, Selasa 19 November 2024
Selasa, 19 November 2024 – 06:49 WIB - Sepak Bola
Hal yang Ditakuti Pelatih Arab Saudi dari Timnas Indonesia
Selasa, 19 November 2024 – 05:14 WIB