Al Amin Pakai Kode 'Baju' dan 'Tailor'
Senin, 21 Juli 2008 – 13:46 WIB
Jawab Sujud : tailor itu jahitannya sempit. Kemudian pesan jawaban Sujud itu dibalas Al Amin : makanya, bapak pakai tailor kita.
Hanya saja dalam persidangan itu Sujud membantah telah menerima uang dari Al Amin. Menurutnya, istilah “baju” dan “tailor” yang digunakan itu karena kebiasaan Al Amin yang memang gemar bercanda. "Al Amin sering ngerjain kita," tutur politisi PAN kelahiran ternate itu. (ara/jpnn)