Alhamdulillah, Suku Togutil Kini Bisa Beraktivitas di Malam Hari
Kamis, 22 Desember 2022 – 21:25 WIB
Rafi Fajrin, perwakilan dari BWA menyampaikan agar bantuan bisa dioptimalkan oleh para dai pedalaman, pendamping, dan pihak desa baik perangkat maupun aparat.
"Semoga dapat mempermudah pembinaan mereka untuk menjadi seorang muslim yang baik, sehingga wakaf dari para wakif ini menjadi amal jariyah dan membawa berkah," ujarnya. (jlo/jpnn)