Anak Buah Hendropriyono di DKI All-Out demi Ahok-Djarot
Senin, 20 Maret 2017 – 17:41 WIB
![Anak Buah Hendropriyono di DKI All-Out demi Ahok-Djarot Anak Buah Hendropriyono di DKI All-Out demi Ahok-Djarot - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/watermark/2017/03/20/2235f3f8e3304f9bb41712007227f965.jpg)
Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI). Foto/ilustrasi: dokumen JPNN.Com
Selain itu, Miki menegaskan bahwa kinerja duet Ahok-Djarot dalam memimpin DKI Jakarta sudah terbukti. Duet petahana itu sudah menggenjot program-program prorakyat seperti Kartu Jakarta Pintar (KJP), Kartu Jakarta Sehat (KJS) dan rencananya akan disusul Kartu Jakarta Lansia (KJL).
“Banyak hal yang dilakukan Ahok-Haji Djarot dalam membenahi Jakarta. Ini bukti beliau berdua (Ahok-Djarot, red) bekerja keras dan masyarakat sudah merasakan semua keras itu,” pungkas anak buah Hendropriyono di PKPI itu.(ara/jpnn)