Anda Akan Takjub, Manfaat Mengonsumsi Mangga Sungguh Luar Biasa
Jumat, 26 Mei 2017 – 13:59 WIB
Sifat berserat mangga membantu pencernaan dan pembersihan. Mangga juga kaya akan serat, pra-biotik, vitamin dan mineral
9. Memperkuat sistem kekebalan tubuh Anda
Kombinasi alami vitamin C, vitamin A dan 25 jenis karotenoid membuat sistem kekebalan tubuh tetap sehat.
10. Tinggi kandungan zat besi
Mangga kaya akan zat besi, oleh karena itu merupakan solusi alami yang hebat bagi penderita anemia.
Menopausal dan wanita hamil bisa menikmati mangga karena ini akan membantu meningkatkan kadar zat besi dan kalsium mereka pada saat bersamaan.(fny/jpnn)