Apa yang Bisa Dicontoh Jakarta dari Brisbane Untuk Bisa Menjadi Tuan Rumah Olimpiade?
Brisbane, ibu kota negara bagian Queensland akan menjadi tuan rumah Olimpiade Musim Panas di tahun 2032.
Ini artinya Australia akan menjadi negara kedua di dunia yang akan sudah tiga kali menggelar pesta olahraga terbesar di dunia.
Sebelumnya Melbourne menjadi tuan rumah Olimpiade di tahun 1956 dan Sydney di tahun 2000.
Negara lain yang sudah tiga kali menyelenggarakan Olimpiade adalah Los Angeles di tahun 1984 dan Atlanta di tahun 1996. Rencananya Los Angeles akan kembali menjadi tuan rumah di tahun 2028.
Brisbane sudah mengalahkan kota-kota dunia lainnya untuk menjadi tuan rumah, termasuk Jakarta.
Tapi Indonesia sudah menyatakan akan mencalonkan diri menjadi tuan rumah Olimpiade di 2036.
"Kami mendorong proyek Olimpiade sebagai kegiatan ekonomi yang bertanggung jawab dan berkelanjutan, yang memberikan pengalaman terbaik bagi para atlet dan juga penonton dan memberikan peninggalan ekonomi kuat bagi masyarakat lokal," kata Presiden IOC Thomas Bach ketika mengumumkan terpilihnya Brisbane minggu lalu.
"Visi Brisbane 3032 sejalan dengan strategi jangka panjang sosial dan ekonomi regional dan nasional di Queensland dan Australia dan melengkapi tujuan Gerakan Olimpiade."
Ada sejumlah hal yang dipersiapkan Indonesia jika ingin Jakarta menjadi tuan rumah Olimpiade di tahun 2036 dan bukan hanya sekedar pembangunan fasilitas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Menpora Amali Puji Langkah NOC Perjuangkan Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032
Jumat, 30 April 2021 – 23:54 WIB -
Sekjen KOI Sebut Peluang Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032 Masih Ada, Begini Penjelasannya
Jumat, 26 Februari 2021 – 20:43 WIB -
Olimpiade 2032: Faktor Pengalaman dan Infrastruktur Bikin Brisbane Kalahkan Jakarta
Jumat, 26 Februari 2021 – 11:22 WIB
- ABC Indonesia
Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
Rabu, 20 November 2024 – 23:11 WIB - Pilkada
APK Dirusak, Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono Bergerak!
Rabu, 20 November 2024 – 15:35 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata
Selasa, 19 November 2024 – 22:55 WIB - Pilkada
Sukarelawan Bantu Ridwan Kamil Tanam Pohon di Sungai, Cegah Erosi dan Banjir
Selasa, 19 November 2024 – 10:00 WIB
- Liga Indonesia
Persib Vs Borneo FC: Apa yang Dikatakan Hodak Mungkin Benar
Jumat, 22 November 2024 – 12:49 WIB - Kriminal
Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
Jumat, 22 November 2024 – 12:04 WIB - Kriminal
Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
Jumat, 22 November 2024 – 12:37 WIB - Jateng Terkini
Daftar Korban Kecelakaan di Ngaliyan Semarang: Dua Tewas, 9 Luka-luka
Jumat, 22 November 2024 – 11:50 WIB - Riau
Korban Helen di BPR Fianka Tak Cuma Tukang Sayur, Polda Riau Bidik Tersangka Baru
Jumat, 22 November 2024 – 14:30 WIB