Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Apakah Probiotik Ada Manfaatnya?

Sabtu, 01 Desember 2018 – 21:39 WIB
 Apakah Probiotik Ada Manfaatnya? - JPNN.COM
Probiotik. Foto: wecare

"Kami ingin menentukan apakah probiotik seperti yang Anda beli di supermarket menjajah saluran pencernaan seperti seharusnya dan kemudian apakah probiotik ini berdampak pada manusia," tambah Segal.

Tentu saja, apa yang ditemukan oleh tim peneliti sangat mengecewakan - yaitu, probiotik tidak memiliki dampak yang diharapkan banyak orang - namun, para peneliti juga mengamati kemungkinan efek negatif dari konsumsi suplemen, dimana probiotik mungkin membuat lebih sulit bagi mikrobioma usus asli tubuh Anda untuk memulihkan setelah penggunaan antibiotik.

"Bertentangan dengan paradigma saat ini bahwa probiotik tidak berbahaya dan bermanfaat bagi semua orang, hasil penelitian ini menunjukkan potensi efek samping yang merugikan dari penggunaan probiotik dengan antibiotik yang mungkin bahkan membawa konsekuensi jangka panjang," kata penulis senior dan ahli imunologi, Eran Elinav.(fny/jpnn)

Berbeda dengan bakteri yang sering disebut sebagai penyebab penyakit, probiotik adalah bakteri atau jamur yang bisa mendukung sistem pencernaan serta kesehatan.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close