Arsjad Rasjid: Tugas Atlet Berkompetisi, Pembinaan Urusan PB Perpani
Minggu, 18 Desember 2022 – 07:07 WIB
“Salah satu indikator negara yang kuat adalah olahraga yang berprestasi. Semua negara berlomba-lomba mendorong lahirnya atlet-atlet yang berprestasi, menjadi superstar, dan legenda untuk semua cabang. Panahan telah merintis jalan menuju ke sana, kita harus ciptakan superstar dan legenda-legenda panahan Indonesia,” tegas Arsjad.(fri/jpnn)