Atasi Jerawat dengan Mengonsumsi 5 Buah Ini
Selasa, 27 Agustus 2024 – 08:10 WIB
jpnn.com, JAKARTA - JERAWAT merupakan salah satu masalah kulit yang cukup merepotkan.
Beberapa obat yang tersedia di apotek memang bisa membantu mengatasi jerawat.
Namun, terkadang obat jerawat ini bisa memberi efek samping tidak baik untuk kulit.
Oleh karena itu, banyak orang lebih memilih pengobatan rumahan untuk melawan jerawat.
Berbicara tentang pengobatan alami, apakah kamu sudah mencoba buah-buahan?
Ya, buah-buahan lezat yang memuaskan selera itu bisa digunakan untuk melawan jerawat.
Berikut ini daftar buah yang mampu atasi jerawat membandel, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Pepaya
Pepaya yang lezat dan sehat adalah harta karun untuk kulit wajah.