Australia Buka Perbatasan dan Memulai Perjalanan Internasional Bulan November 2021
Jumat, 01 Oktober 2021 – 11:12 WIB

Menurut rencana nasional pembukaan kembali Australia, perjalanan internasional dapat dilanjutkan setelah target vaksin 80 persen terpenuhi. (ABC News: Che Chorley)
Perbatasan internasional Australia ditutup pada Maret 2020 karena pandemi COVID-19.
Artikel ini diproduksi oleh Hellena Souisa dari artikel ABC News.