Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Australia Diminta Ikut Mengawasi Aksi Densus 88 di Papua

Sabtu, 22 Mei 2021 – 20:00 WIB
Australia Diminta Ikut Mengawasi Aksi Densus 88 di Papua - JPNN.COM
Petugas Densus 88 Antiteror Mabes Polri. (Supplied: ANTARA FOTO/Ariesanto/hma/wsj.)

"Jadi saya jadi bertanya-tanya, ini bagaimana sebenarnya, [koneksi internet] betul-betul mati atau tidak?"

“Sebab di beberapa tempat seperti di depan Mapolda, di RS Dian Harapan, banyak orang berkumpul [untuk mendapatkan koneksi internet]. Kalau kita di situ, pesan-pesan WhatsApp masuk, tetapi lewat dari tempat itu ya sudah tidak bisa lagi."

Soal dugaan atas terputusnya jaringan internet ini sebelumnya juga pernah disampaikan oleh Southeast Asia Freedom of Expression Network (SAFEnet). 

Bersama dengan sejumlah organisasi lainnya, SAFEnet masih berusaha menyelidiki informasi dari jaringan telekomunikasi milik pemerintah dan pernyataan Kementerian Komunikasi dan Informasi.

"Setidaknya ada dua penyebab: karena Pemeliharaan Sulawesi Maluku Papua Cable System (SMPCS) segmen PT Telkom Biak-Sarmi atau karena pergeseran lapisan bumi di dasar laut. Atau karena alasan politik selain penyebab alami dan teknis?" demikian isi pernyataan yang diterima ABC Indonesia dari SAFEnet.

Menurut SAFEnet, peristiwa ini bahkan bisa dikatakan sebagai bentuk "serangan digital" jika jaringan kabel bawah laut rusak dan penanganan yang berlarut-larut disengaja,  karena berdampak pada masyarakat luas di Jayapura, terutama media yang tidak bisa mengakses informasi seperti biasa.

Menurut Yuliana, kondisi di Kota Jayapura masih kondusif. Tetapi ia tidak tahu persis kondisi di wilayah-wilayah lainnya.

Situasi yang memanas di Papua

Awal pekan ini, dua personel TNI, Prada Aryudi dan Praka M Alif Nur, tewas di Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua, Selasa (18/05) setelah mengalami luka tusuk di bagian kepala.

Salah satu implikasi dari label teroris yang diberikan Pemerintah Indonesia kepada Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM) adalah pelibatan Densus 88 di Papua yang dilatih dan menerima bantuan dari Polisi Federal Austr

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close