Bangun Daerah, Sultra Fokus ke Sistem Transmigrasi
Senin, 26 Desember 2011 – 04:29 WIB
KENDARI - Selama 43 tahun berlangsung program transmigrasi di Sultra telah terbukti, memberikan kontribusi bagi pembangunan dan kehidupan masyarakat. Nah, berbekal pengalaman ini, dan untuk menghadapi tuntutan dimasa yang akan datang, pemerintah mempunyai program terobosan melalui re-Focusing atau memfokuskan kembali sistem penyelenggaraan transmigrasi. Gubernur Sultra Nur Alam menjelaskan, berdasarkan data potensi sejak tahun pertama penyelenggaraan transmigrasi di Sultra, tahun 1968 yang berlokasi di Amoito Konawe Selatan (Konsel) sebanyak 300 KK atau 1.433 jiwa. Hingga saat ini telah ditempatkan sebanyak 66.823 KK atau 264.710 jiwa. Mereka, tersebar pada 317 lokasi transmigrasi.
Penjelasannya kata Nur Alam, sebanyak 301 atau 95 persen telah berubah status menjadi desa mandiri yang telah siap menjadi cikal bakal, pusat pertumbuhan baru atau mendukung pusat pertumbuhan yang telah ada. Satu di antaranya, Desa Duriasi di Konawe.
"Tujuan refocusing pada peningkatan kualitas penyelenggaraan transmigrasi. Dengan melihat kembali apa yang telah dilakukan, apa yang sudah dicapai dan apa yang belum tercapai dan mengapa?,"ujarnya.
KENDARI - Selama 43 tahun berlangsung program transmigrasi di Sultra telah terbukti, memberikan kontribusi bagi pembangunan dan kehidupan masyarakat.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Daerah
Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
Senin, 25 November 2024 – 07:40 WIB - Daerah
Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
Senin, 25 November 2024 – 04:00 WIB - Riau
Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
Minggu, 24 November 2024 – 21:20 WIB - Daerah
209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
Minggu, 24 November 2024 – 19:15 WIB
BERITA TERPOPULER
- Dahlan Iskan
Mampir Guyon
Senin, 25 November 2024 – 07:27 WIB - Sepak Bola
Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
Senin, 25 November 2024 – 05:23 WIB - Hukum
Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
Senin, 25 November 2024 – 08:06 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Senin 25 November 2024
Senin, 25 November 2024 – 06:01 WIB - Pilkada
Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
Senin, 25 November 2024 – 04:42 WIB