Batam Terancam Black Out
Suplai Gas Dikurangi Akibat Pemeliharaan Pipa GasJumat, 01 Juni 2012 – 03:03 WIB
Ditambahkannya, akibat penurunan tekanan gas hingga 9 BBTUB ini maka pembangkit PLN akan kehilangan daya lagi sekitar 45 MW sementara saat ini defisit sudah capai 25 MW akibat kerusakan pembangkit di Panaran. "Kalau terjadi akan defisit hingga 70an mega watt dan tentunya jadwal pemadaman akan ditambah dari kondisi yang ada saat ini," tukasnya.(spt/jpnn)