Beli Ponsel di Toko Resmi, Cek IMEI Tetap Harus Dilakukan, Begini Caranya
Rabu, 16 September 2020 – 14:40 WIB

Data IMEI dalam ponsel. Foto dok SIBINA
Jika membeli ponsel secara online, sebaiknya konsumen memastikan penjual menjamin nomor IMEI sudah tervalidasi dan terdaftar di basis data Kementerian Perindustrian. (antara/jpnn)