Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Berhenti Makan Daging? 5 Hal ini Akan Terjadi pada Tubuh Anda

Kamis, 31 Agustus 2017 – 21:46 WIB
Berhenti Makan Daging? 5 Hal ini Akan Terjadi pada Tubuh Anda - JPNN.COM
Ilustrasi. Seorang wanita sedang menghirup udara segar. Foto Women Healthy

jpnn.com - Banyak penelitian yang menemukan sering mengonsumsi daging, terutama daging merah bisa memicu berbagai keluhan seperti obesitas, kolesterol, tekanan darah tinggi hingga kanker.

Inilah yang menjadi alasan mengapa banyak pakar kesehatan menyarankan untuk membatasi konsumsi daging. Bahkan ada pula yang memutuskan untuk berhenti makan daging.

Menurut pendiri Essence Nutrition Monica Auslander, MS, RD, para vegetarian menikmati beberapa manfaat karena mereka berhenti mengonsumsi daging yang didukung perubahan kualitas kulit dan tingkat energi.

Inilah yang sebenarnya terjadi pada tubuh Anda saat berhenti makan daging, seperti dilansir laman Mydomaine, Rabu (30/8).

1. Kulit akan membaik.

Diet kaya buah dan sayuran segar yang mengandung vitamin C terbukti bisa meningkatkan elastisitas kulit.

Auslander juga menunjuk pada penelitian yang menyarankan bahwa menghindari konsumsi daging juga bisa mengurangi peradangan.

2. Metabolisme Anda tidak akan berubah.

Banyak penelitian yang menemukan sering mengonsumsi daging, terutama daging merah bisa memicu berbagai keluhan seperti obesitas, kolesterol, tekanan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News