Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bisa Turunkan Kolesterol, Ini 7 Manfaat Daun Suji untuk Tubuh

Kamis, 10 Desember 2020 – 06:35 WIB
Bisa Turunkan Kolesterol, Ini 7 Manfaat Daun Suji untuk Tubuh - JPNN.COM
Ilustrasi wanita. Foto : Ricardo/JPNN.com

Dengan begitu, Anda bisa mencoba konsumsi daun suji jika memiliki masalah keputihan yang mengganggu.

5. Meningkatkan Produksi ASI

Bagi seorang ibu menyusui disarankan untuk mengonsumsi daun suji.

Dengan mengonsumsi daun suji dipercaya bisa meningkatkan produksi ASI.

Hal ini lantaran daun suji memiliki zat galactagogue yang berfungsi sebagai zat laktasi untuk meningkatkan produksi ASI.

Penelitian tersebut telah didasarkan pada uji coba kepada hewan dan manusia.

Sehingga untuk mengatasi gangguan berupa ASI yang tidak lancar, daun suji bisa menjadi salah satu solusinya.

6. Mengatasi Disentri

Ada beberapa manfaat daun suji untuk kesehatan seperti misalnya bisa turunkan kolesterol.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close