BLITAR : Sujadi Tewas, OD Miras Oplos
Rabu, 26 Mei 2010 – 13:20 WIB
Sementara itu, Kapolsek Sananwetan AKP Suharmani saat dikonfirmasi mengenai kejadian itu mengatakan, pihaknya saat ini masih menyelidiki kematian Sujadi. Untuk memastikan penyebab kematiannya, pihaknya belum bisa memberikan keterangan. "Saat ini anggota saya masih meminta keterangan dari beberapa saksi di lapangan," jawabnya saat ditemui di kantornya. (cr-2/cam)