Bocah Tenggelam di Sungai Batang Asai Ditemukan Meninggal Dunia
Jumat, 03 Desember 2021 – 15:27 WIB
Lalu, korban ditinggal oleh saksi ke kamar mandi.
Namun, saat saksi kembali ke tepi sungai, korban sudah tidak ada lagi.
Hanya terdapat pakaian korban di tepi sungai.
"Korban diduga bermain dan berenang dan tenggelam terseret arus sungai di Merangin itu," katanya.
Abdul Malik mengatakan tim Basarnas Jambi kemudian memberikan pertolongan melalui SAR Bungo dengan membawa peralatan seperti perahu karet, water rescue, rescue truck, peralatan komunikasi, HP satelit dan peralatan medis. (antara/jpnn)