Bolehkah Ibu Hamil Minum Jamu Tradisional?
Kamis, 29 November 2018 – 22:07 WIB
4. Moon face atau berwajah bulat seperti bulan
5. Pengeroposan tulang
6. Peningkatan risiko katarak dan glaukoma pada mata
7. Peningkatan risiko darah tinggi, diabetes, dan penyakit jantung
Jadi jelas, ibu hamil lebih baik menghindari minum jamu, termasuk jamu kemasan yang pada bungkusnya "tradisional”. Cara terbaik adalah dengan meracik sendiri jamu yang Anda inginkan, dengan demikian Anda jadi tidak khawatir dengan efek sampingnya. Namun agar lebih pasti mengenai faktor keamanan minum jamu bagi ibu hamil, konsultasikan hal ini kepada dokter untuk mendapatkan solusi terbaik.(HNS/ RVS/klikdokter)