Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

BRI Wujudkan Champion of Financial Inclusion lewat Penerapan ESG pada Kredit UMKM

Selasa, 01 Maret 2022 – 13:03 WIB
BRI Wujudkan Champion of Financial Inclusion lewat Penerapan ESG pada Kredit UMKM - JPNN.COM
Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berkomitmen untuk merealisasikan visi menjadi Champion of Financial Inclusion. Ilustrasi UMKM: BRI

"Kredit BRI untuk segmen UMKM sendiri mencapai 83,86 persen dari total portofolio pembiayaan perseroan secara konsilidasian pada 2021," kata Ahmad.

Solichin menjelaskan dari kredit yang diberikan kepada UMKM tersebut, BRI sekaligus sudah membangun 400 ribu lapangan kerja baru.

“Hal itu yang kami catat dalam sustainability report,” tambahnya.

Bank pelar merah itu mendata sebanyak 45 juta pelaku usaha ultra mikro tercatat masih membutuhkan pendanaan, baik baru maupun tambahan.

Ahmad memerinci dari jumlah tersebut baru sekitar 15 juta yang tersentuh lembaga pembiayaan formal.

"Sekitar 30 juta lainnya belum tersentuh lembaga pembiayaan formal," ujar Ahmad.

Bank anggota Himbara itu juga menilai dari pelaku usaha yang belum tersentuh lembaga pembiayaan formal tersebut, tujuh juta di antaranya mengandalkan pinjaman kerabat.

Kemudian, lima juta pelaku usaha yang mengandalkan rentenir dengan bunga sekitar 100-500 persen per tahun.

Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berkomitmen untuk merealisasikan visi menjadi Champion of Financial Inclusion.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close