Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

BTS Ungkap Cerita di Balik Lagu Dynamite yang Menggemparkan

Jumat, 18 September 2020 – 11:50 WIB
BTS Ungkap Cerita di Balik Lagu Dynamite yang Menggemparkan - JPNN.COM
BTS. Foto: Spotify/Maverick

"Mereka adalah alasan kami berkarya. Energi dan dukungan merekalah yang mendorong kami untuk terus maju. Jadi mereka, ARMY kami, fan kami, adalah bagian terbaik dari pekerjaan ini," sambung V dari BTS.

BTS telah mengukir sejarah lewat banyak lagu, termasuk lagu Dynamite dalam layanan Spotify.

Antara lain, BTS telah diputar lebih dari 11,4 miliar kali di Spotify, Dynamite telah ditambahkan ke dalam lebih dari 3,5 juta playlist, Dynamite memicu 300% peningkatan dalam hal orang yang mendengarkan lagu BTS pertama kalinya di Spotify, BTS menjadi artis Korea pertama yang debutnya berada di Nomor 1 Spotify Global Top 50 chart, dan sebagainya.(ded/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Boy band asal Korea Selatan, BTS sukses menggemparkan dunia lewat lagu terbaru berjudul Dynamite.

Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News