Budayakan Reformasi Birokrasi
Selasa, 27 Oktober 2009 – 20:51 WIB
Untuk instansi pusat, menurut Mangindaan, sudah ada beberapa yang berupa. Sebut saja Samsat, yang pengurusan SIM dan STNK bisa cepat tanpa bertele-tele.
“Sebelumnya kan sangat parah, banyak masyarakat yang karena ingin cepat menyelipkan uang di map agar urusan lancar. Dengan reformasi birokrasi, budaya itu harus diubah menjadi semangat melayani masyarakat tanpa ada sogok-sogokan,” tuturnya.