Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bunga Langka Rafflesia Patma Mekar di Bogor

Minggu, 04 November 2012 – 09:45 WIB
Bunga Langka Rafflesia Patma Mekar di Bogor - JPNN.COM
BOGOR-- Raflesia Patma mekar di Kebun Raya Bogor. Bunga langka yang masih berkerabat dekat (satu genus) dengan Rafflesia Arnoldii  Pada 2010, tiga bunga yang mekar berturut-turut terjadi pada tanggal 3 dan18 Juni serta 20 Juli. Masing-masing berjenis kelamin betina, jantan dan betina. 

“Keberhasilan ini menambah kebanggaan Kebun Raya Bogor sebagai Pusat Konservasi Tumbuhan dalam menjalankan misinya menyelamatkan tumbuhan langka,”  kata Botanis KRB, Sofie.

Sofie yang meneliti bunga raflesia, mengungkapkan, tumbuh dan mekarnya Rafflesia Patma di KRB menjadi penanda untuk pertama kalinya di dunia bahwa bunga tersebut berhasil ditumbuhkan di eks-situ (luar habitat aslinya). “Botanis Malaysia pernah mencoba membiakkan rafflesia dan berhasil, namun masih di lingkungan habitat aslinya atau in-situ," katanya.

Ia menambahkan, sebetulnya 3 dari 15 jenis rafflesia pernah tumbuh dan mekar di KRB pada 1929. Ketiga jenis raflesia itu adalah Rafflesia Puspa, Rafflesia Rochusenii, dan Rafflesia Arnoldii.

BOGOR-- Raflesia Patma mekar di Kebun Raya Bogor. Bunga langka yang masih berkerabat dekat (satu genus) dengan Rafflesia Arnoldii  Pada 2010,

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News