Bupati ASA Berjanji Memperjuangkan Sukarelawan Kesehatan Sinjai menjadi PPPK di 2023
Senin, 14 November 2022 – 07:20 WIB
Mereka terselamatkan dengan adanya insentif kesehatan yang dikucurkan Bupati ASA melalui APBD setiap tahunnya.
“Kalau kami hitung teman-teman sudah empat tahun terima insentif, sedangkan syaratnya minimal mengabdi tiga tahun untuk PPPK. Insyaallah kami akan bantu teman-teman di PPPK formasi tahun 2023 semaksimal mungkin,” kata Bupati Sinjai Andi Seto Asapa.
Program home care dan home visit yang digagas Bupati ASA menyelamatkan ribuan tenaga sukarela kesehatan untuk ikut dalam pendataan non-ASN oleh BKN.
Mereka terselamatkan atas program home care dan home visit yang dilaksanakan sejak 2019 lalu. (antara/jpnn)