Bus Trans Jakarta Harus Ditambah Secepatnya
Rabu, 24 Oktober 2012 – 21:49 WIB
JAKARTA-Rencana Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo menambah jumlah bus Trans Jakarta, sangat penting segera dilakukan. Karena meski disadari langkah tersebut tidak otomatis mengurangi kemacetan, namun masyarakat pengguna angkutan umum dapat segera merasakan manfaatnya. “Saya kira memang sangat tepat kalau pak Joko Widodo akan segera menambah armada trans Jakarta. Karena saat ini, kurang sekali busnya. Sehingga mengganggu pelayanan,” kata Ketua Dewan Transportasi Kota Jakarta Azas Tigor Nainggolan kepada JPNN, di Jakarta, Rabu (24/10).
Selain masih sangat kurangnya jumlah armada bus, buruknya kondisi pelayanan juga disebabkan banyaknya bus-bus mengalami kerusakan. Padahal jika bicara usia, rata-rata usia bus yang ada masih dibawah sepuluh tahun.
“Jadi kenapa perlu segera diperbanyak, karena memang saat masih kurang sekali busnya. Dan itu ditambah lagi banyak armada busway yang sering rusak,” katanya.
JAKARTA-Rencana Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo menambah jumlah bus Trans Jakarta, sangat penting segera dilakukan. Karena meski disadari langkah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Elektabilitas Unggul di Tiap Survei, Herman Deru Optimistis Memenangkan Pilkada Sumsel 2024
Rabu, 27 November 2024 – 13:25 WIB - Humaniora
Besok, Presiden Prabowo Sampaikan Realisasi Kenaikan Gaji Guru, PNS & PPPK Makin Makmur
Rabu, 27 November 2024 – 16:48 WIB - Pilkada
Jubir: Pram-Doel Meraih 55 Persen, Ini Kemenangan Warga Jakarta
Rabu, 27 November 2024 – 15:01 WIB - Politik
Eri Cahyadi Optimistis Menang Lawan Kotak Kosong di Pilkada Surabaya 2024
Rabu, 27 November 2024 – 15:33 WIB - Hukum
Pentolan KKB Pembunuh Personel Satgas Elang Berani Nongol di Warung Depan Polres
Rabu, 27 November 2024 – 13:43 WIB