Cheerful Band SMAN I Mataram Juara 4
Senin, 30 Maret 2009 – 19:37 WIB
Karena, sekali dalam seminggu para siswa diberikan pembinaan di bidang musik, baik musik tradisional maupun modern. Bahkan, pihak sekolah pun mengundang guru kesenian untuk melatih dan membina para siswa di dalam kegiatan ekstrakulikuler.
''Malah di sekolah juga setiap tahun selalu diadakan ajang festival antar pelajar. Biasanya, pesertanya selain dari Lombok, juga ada yang berasal dari Bali,'' kata Rifai.
Sementara itu, Kepala Dinas Dikpora Kota Mataram, HL Syafi'i saat dihubungi via ponsel mengaku bangga dan salut atas prestasi yang diraih tim Cheerful Band SMAN 1 Mataram.