Chef Australia Temukan Identitas Dirinya dari Memasak Rendang
Lara Lee adalah seorang chef ternama Australia sekaligus penulis yang berdarah Indonesia Tionghoa.
Ia pernah meraih penghargaan James Beard Award di tahun 2003 untuk kategori Journalism in Home Cooking, lewat artikelnya "Sour Power" di majalah Food and Wine.
Lara juga menulis buku "A Splash of Soy & Coconut & Sambal".
Bulan lalu, Lara menulis artikel yang dimuat di ABC Everyday dan ini versinya dalam bahasa Indonesia.
Pertama kali saya memasak rendang, saya tidak paham soal tradisi atau kerumitannya.
Saya berdiri di depan wajan besar berisi santan, bumbu yang berempah, dan potongan daging brisket, sembari kagum melihat Sri Owen, seorang penulis makanan Indonesia, menyiapkannya. Sri adalah seorang perempuan Minangkabau yang memperkenalkan masakan Indonesia kepada penutur bahasa Inggris.
Sri berusia 82 tahun dan pindah ke London 50 tahun lalu dari tempat kelahirannya di Sumatera Barat, Indonesia, karena mengikuti cintanya untuk memulai hidup dengan mendiang suaminya yang berkebangsaan Inggris.
Hari itu, saat aku memperhatikannya, ia mendemonstrasikan teknik rendang yang dipelajari dari neneknya.
Besar di Sydney dari ayah berdarah Indonesia Tionghoa dan ibu berkewarganegaraan Australia, serta masakan nenek yang orang Timor, membuat Lara Lee, seorang chef ternama Australia belajar memasak rendang
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Chef Andri Purwahyulianto Bagikan Kiat Agar Aroma Minyak Wijen Keluar Maksimal
Jumat, 15 November 2024 – 17:46 WIB -
Chef dari Apurva Kempinski Bali Wakili Indonesia-Asia di Global Finale di Paris
Jumat, 06 September 2024 – 22:53 WIB -
Antarasa Buka Cabang, Sajian Ala Chef Ternama hingga Betutu Ibu Ray Bali Jadi Unggulan
Kamis, 02 Mei 2024 – 22:56 WIB
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Jokowi & Gibran Baru Dipecat
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
- ABC Indonesia
Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
Jumat, 20 Desember 2024 – 23:59 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:58 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:59 WIB - ABC Indonesia
Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:54 WIB
- Hukum
Kronologi Kasat Reskrim Polres Teluk Bintuni Hilang sebelum TNI-Polri Tembak Mati Komandan KKB
Minggu, 22 Desember 2024 – 16:14 WIB - Humaniora
Honorer Non-Database BKN TMS Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Minta Kesempatan Kedua
Minggu, 22 Desember 2024 – 20:06 WIB - Seleb
Korban Dugaan Penganiayaan Chandrika Chika Diperiksa Polisi, Begini Kondisinya
Minggu, 22 Desember 2024 – 15:31 WIB - Kriminal
BNNP Bali Geledah Tempat Dugem dan Vila di Canggu, Ada Sisa Pesta Wikwik & Narkoba
Minggu, 22 Desember 2024 – 16:04 WIB - Sosial
Pemberedelan Lukisan Yos Suprapto, Bonnie PDIP Singgung Prabowo, Tidak Mungkin
Minggu, 22 Desember 2024 – 18:30 WIB