Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Citilink Lakukan Ramp Check Jelang Arus Mudik

Kamis, 25 Mei 2017 – 12:58 WIB
Citilink Lakukan Ramp Check Jelang Arus Mudik - JPNN.COM
Direktur utama Citilink Indonesia Juliandra Nurtjahjo beserta jajaran manajemen melakukan ramp check untuk kesiapan peak season Lebaran 2017 di Apron bandar udara internasional Soekarno Hatta, Cengkareng, Rabu (24/5). Foto Humas Citilink
“Citilink adalah maskapai yang menjunjung tinggi aspek safety dan security dalam setiap kegiatan penerbangannya. Karena itu, kami tidak memberikan ruang sedikitpun bagi hal-hal yang berkaitan dengan safety dan security penerbangan Citilink yang sekiranya bisa berpotensi mengganggu penerbangan kami," tegasnya.

Sementara, Direktur Produksi Citilink Indonesia Arry Kalzaman menjelaskan dalam kegiatan ramp check seluruh unsur pesawat harus diperiksa.

Adapun unsur yang diperiksa mulai dari kondisi fisik pesawat, interior pesawat, kelaikudaraan pesawat, hingga kondisi kru penerbangan yang tersedia.

Arry juga menambahkan tim Citilink melakukan kegiatan surveillance ramp check selain yang dilakukan pihak authority secara rutin sepanjang tahun.

Jajaran direksi dan manajemen Citilink Indonesia melakukan ramp check menjelang peak season Lebaran 2017 untuk memastikan keamanan dan kenyamanan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News