Daftar Kontestan 16 Besar Wimbledon 2021
Minggu, 04 Juli 2021 – 20:46 WIB
"Katerina membawa level yang luar biasa dan sangat menyenangkan bermain di sini. Saya tahu saya harus bermain sangat dekat dengan kemampuan terbaik saya untuk dapat bersaing dengannya hari ini, jadi saya senang bisa memainkan beberapa hal bagus," pungkas Barty.
Selain Barty, pemain unggulan lainnya seperti Aryna Sabalenka, Iga Swiatek, Karolina Pliskova hingga Coco Gauff juga masih bertahan. (jpnn/reuters/antara)