Dana BOS Madrasah Cair, Disusul 2 Bantuan Tambahan Ini, Alhamdulillah
Minggu, 17 April 2022 – 22:10 WIB
Sebab, dana BOS menjadi sumber pembiayaan bagi pelaksanaan pembelajaran di tingkat madrasah.
“April 2022 ini, kami sedang merencanakan BOS tambahan melalui program reformasi madrasah, yaitu bantuan kinerja dan bantuan afirmasi (BKBA),” tuturnya.
Setelah dana BOS cair, Aceng berharap madrasah bisa langsung memanfaatkannya sesuai juknis BOS 2022.
Pihaknya saat ini mempersiapkan penyaluran BOS madrasah tahap kedua agar bisa dicairkan lebih cepat.
Karena itu, diperlukan sinergi semua pihak. (esy/jpnn)