Data PPATK Bikin Panas Situasi Politik
Kamis, 23 Februari 2012 – 18:03 WIB
Selain itu, Burhanuddin juga menawarkan solusi permanen terhadap banyaknya anggota DPR yang terjerembab karena kasus korupsi.
"Perbaiki paket undang-undang politik yang memberi peluang bagi anggota DPR untuk berprilaku korup sebab bukan dari 'sononya' mereka itu ingin menggarong duit negara. Undang-undang yang mendorong sebuah sistem korup itu yang harus diperbaiki," tegasnya. (fas/jpnn)