Densus Palsu Banting Ibu Hamil
Senin, 03 Juni 2013 – 00:01 WIB
MAKASSAR - Pelesiran pasangan suami istri, Muhammad Arif dan Wanona Uda di Makassar berujung pahit. Seorang pria bertubuh besar tiba-tiba mendatangi kamar hotel tempat korban menginap dan mengaku sebagai anggota Densus 88 pada Jumat (31/5) lalu.
Dalam aksinya, pelaku bernama Rijal, 26, menyambangi hotel yang berada di Jalan Sarappo, tempat Wanona dan suaminya menginap. Modusnya akan melakukan pemeriksaan di kamar hotel nomor 44 karena ada teroris yang berada di kamar tersebut.
Bermodalkan pistol korek api, Rijal pun leluasa mengobrak abrik kamar korban, mengambil uang belasan juta rupiah dan barang berharga milik Wanona. Korban sempat menanyakan kartu anggota dan surat tugas pelaku.
Namun, bukannya memperlihatkan kartunya, pelaku justru membanting ibu muda yang sedang mengandung anak pertama setelah sembilan tahun menanti kehamilan.
MAKASSAR - Pelesiran pasangan suami istri, Muhammad Arif dan Wanona Uda di Makassar berujung pahit. Seorang pria bertubuh besar tiba-tiba mendatangi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Kriminal
Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
Senin, 18 November 2024 – 06:45 WIB - Kriminal
Sudah 22 Orang Jadi Tersangka Kasus Judol Libatkan Oknum Komdigi
Minggu, 17 November 2024 – 08:21 WIB - Kriminal
Teror OTK di Kabupaten Paser Kaltim saat Dini Hari, Seorang Warga Tewas, 1 Kritis
Minggu, 17 November 2024 – 06:21 WIB - Kriminal
Prahara Rumah Tangga Berujung Petaka, CH Lukai Istri dengan Parang Agar Terlihat Jelek
Sabtu, 16 November 2024 – 09:44 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
Senin, 18 November 2024 – 06:45 WIB - Kaltara
Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
Senin, 18 November 2024 – 06:57 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 18 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
Senin, 18 November 2024 – 09:15 WIB - Jogja Terkini
Selamat! Basuki Hadimuljono Dikukuhkan sebagai Ketum PP Kagama
Senin, 18 November 2024 – 10:15 WIB - Dahlan Iskan
Tafsir Iqra
Senin, 18 November 2024 – 08:05 WIB