Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Depag-Imigrasi Bahas Migrasi Database Haji

Sabtu, 04 Juli 2009 – 11:06 WIB
Depag-Imigrasi Bahas Migrasi Database Haji - JPNN.COM
PASPOR HIJAU. Akhirnya pemerintah Indonesia pasrah dengan keputusan pemerintah Arab Saudi yang mengharus jemaah haji menggunakan paspor hijau. Dampaknya, kini Depag kesulitan untuk mendata jemaah haji.
Seperti diketahui pada, 3 Desember 2008, Kementerian Urusan Haji ArabSaudi mengeluarkan peraturan baru yang mewajibkan seluruh jamaah haji dari berbagai Negara menggunakan paspor internasional (paspor hijau). Peraturan tersebut mulai diberlakukan tahun 2009. Sebagai Negara dengan kuota haji terbesar di dunia, pemerintah telah melakukan lobi namun ternyata ditolak pemerintah Arab. Lalu bagaimana dengan jamaah yang paspor hijaunya bermasalah? Karena setiap warganegara hanya berhak memiliki satu paspor, kata Ghafur, maka tentu akan ada upaya teknis agar mereka diupayakan mendapat perlakuan khusus dari Imigrasi. "Itu sedang kami bahas juga dengan Kedubes Arab Saudi," singkat dia. (zul)

JAKARTA - Penolakan Kerajaan Arab Saudi terhadap permohonan dispensasi agar jamaah haji Indonesia tetap berpaspor cokelat memunculkan efek domino.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close