Diduga Stres, Nekad Gantung Diri di Kamar Mandi
Rabu, 29 Agustus 2012 – 00:29 WIB
BEKASI UTARA - Gara-gara tidak direstui orang tua dan juga tidak punya biaya menikah, seorang pemuda di Bekasi bernama Rohmanul Irsandi (23), di Bekasi akhirnya nekad gantung diri di kamar mandi rumahnya di Kampung Nangka RT 02/02 Perwira, Bekasi Utara, Kota Bekasi, Senin (27/8), malam. Sebelum bunuh diri, Irsandi mengirim banyak pesan singkat (SMS) yang ditujukan ke orang-orang terdekatnya seperti keluarga dan teman-temannya. Irsandi dikenal memiliki riwayat penyakit mata (Katarak) yang tak kunjung sembuh hingga akhirnya stres.
Jasad Irsandi pertama kali ditemukan tergantung di kamar mandi oleh kakak pertamanya, Hasbih yang saat itu hendak buang air kecil. Terang saja aksi nekad anak bontot dari 5 bersaudara dari pasangan Ahmad Sabung dan Aminah (alm) ini mendadak membuat gempar seluruh warga di sekitar rumahnya.
Petugas yang datang ke lokasi pun langsung melakukan olah TKP dan mengidentifikasi Irsandi, untuk selanjutnya dibawa ke RSUD Kota Bekasi untuk diotopsi. Saat dilakukan pemeriksaan, petugas menemukan surat dari tempat kejadian perkara, dan diketahui ditulis korban sebelum meninggal.
BEKASI UTARA - Gara-gara tidak direstui orang tua dan juga tidak punya biaya menikah, seorang pemuda di Bekasi bernama Rohmanul Irsandi (23),
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Misteri Penyebab Kematian Suami Istri di Kudus, Terduga Pelaku Tewas di Kuburan
Jumat, 10 Januari 2025 – 04:50 WIB - Liga Indonesia
Alasan Persija Jakarta Pinjamkan Riko Simanjuntak ke PSS Sleman, Ternyata!
Jumat, 10 Januari 2025 – 06:07 WIB - Kesehatan
12 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes
Jumat, 10 Januari 2025 – 02:00 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Jumat (10/1), Lengkap!
Jumat, 10 Januari 2025 – 05:38 WIB - Kriminal
Kasus Penemuan Mayat Bocah di Bekasi, Polisi Tangkap Laki-Laki & Perempuan
Jumat, 10 Januari 2025 – 04:00 WIB