Disengat Ratusan Tawon, Istri Tewas, Suami Sekarat
Rabu, 10 Oktober 2012 – 07:37 WIB
SIGLI - Nasib tragis dialami pasangan suami istri (pasutri), Selasa (9/10) pagi pukul 09.00 WIB. Ratusan tawon tiba-tiba menyerang dan menyengat mereka, hingga sekujur tubuh mengalami bentol-bentol cukup parah. Dalam peristiwa tersebut, Irmawati (36) tewas karena tak sempat menyelamatkan diri. Sedangkan Usman Sabi (50), dalam kondisi sekarat karena berlari dari TKP dan akhirnya jatuh pingsan.
Peristiwa naas ini dialami pasangan warga Gamping Paya Guci, Tangse, Pidie. Awalnya, Usman dan Irmawati sedang bercocok tanam cabe di lahan kebun mereka, di Glee Alue Rimeh. Diduga kehadiran suami istri tersebut mengganggu sarang tawon, hingga binatang bersayap dan memiliki bisa itu mengamuk. Selanjutnya mengentup tubuh korban hingga jatuh menggelapar ke tanah.
Malang bagi Irmawati, tak kuasa lagi berlari dan jadi bulan-bulan sengatan tawon. Sementara suaminya masih beruntung, berusaha kabur tapi akhirnya jatuh pingsan di dekat pemukiman warga. Masyarakat sekitar terkejut mendapat sosok petani itu, dalam kondisi mengenaskan. Mereka selanjutnya diboyong ke puskesmas guna mendapat perawatan medis. Selang satu jam kemudian, Usman pun sadarkan diri.
SIGLI - Nasib tragis dialami pasangan suami istri (pasutri), Selasa (9/10) pagi pukul 09.00 WIB. Ratusan tawon tiba-tiba menyerang dan menyengat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Riau
Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
Senin, 25 November 2024 – 10:09 WIB - Daerah
Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
Senin, 25 November 2024 – 07:40 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Riau
Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
Minggu, 24 November 2024 – 21:20 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
3 Kado dari Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk Para Guru ASN & Honorer, Alhamdulillah
Senin, 25 November 2024 – 09:48 WIB - Dahlan Iskan
Mampir Guyon
Senin, 25 November 2024 – 07:27 WIB - Hukum
Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
Senin, 25 November 2024 – 08:06 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Senin 25 November 2024
Senin, 25 November 2024 – 06:01 WIB - Humaniora
Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Bima: Kasihan yang Sudah Antre Lama
Senin, 25 November 2024 – 07:31 WIB