Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Diskusi di Dewan Pers: UU ITE Berpotensi Menghadirkan Ketakutan pada Awak Media

Kamis, 11 April 2019 – 08:00 WIB
Diskusi di Dewan Pers: UU ITE Berpotensi Menghadirkan Ketakutan pada Awak Media - JPNN.COM
Wartawan. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Dia mengatakan pihak yang keberatan atas sebuah pemberitaan seharusnya tidak perlu menempuh jalur pidana menyelesaikan sengketa pers.

Mereka bisa mengajukan surat keberatan ke media yang bersangkutan. Setelah itu, media memberikan hak jawab pihak yang keberatan.

Selain mekanisme itu, pihak yang keberatan bisa mengadu ke Dewan Pers. Nantinya Dewan Pers akan memberikan pertimbangan dan mengupayakan penyelesaian pengaduan tersebut.

BACA JUGA: Dewan Pers Minta Media Massa Jangan Termakan Informasi Sesat Jelang Pemilu

Cara lain, kata dia, pihak yang keberatan bisa menempuh jalur perdata. Nantinya pihak yang keberatan bisa meminta ganti rugi secara proporsional atas kerugian dari sebuah pemberitaan. "Terkait kriminalisasi, jelas tidak tepat," pungkas dia. (mg10/jpnn)

Diskusi di Dewan Pers, Herlambang mengatakan, UU ITE berpotensi menghadirkan ketakutan berlebihan pada awak media dalam menyajikan pemberitaan.

Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close