DKI Sarat Masalah, Gubernurnya Harus Luwes
Kamis, 23 Juni 2011 – 21:52 WIB
JAKARTA - Tepat 22 Juni 2011, Jakarta berusia 484 tahun. Mantan Gubernur DKI Jakarta dua periode, Sutiyoso, tak urung memiliki pandangan khusus mengenai wajah daerah yang 10 tahun dipimpinnya itu, baik di masa sekarang maupun ke depan. "Di Jakarta ini, yang dipimpin itu mulai dari tukang batu sampai dengan RI 1 (Presiden). Petinggi negara, pemerintahan, ketua partai, LSM, semuanya ada di sini. Maka dari itu, seorang Gubernur di DKI (itu) harus luwes," ucap Sutiyoso di Jakarta, Kamis (23/6).
Sehubungan dengan itu, figur yang akrab disapa Bang Yos tersebut mengingatkan, bahwa seorang gubernur di DKI Jakarta, harus bisa melakukan koordinasi yang baik dengan pemerintah pusat. Dia pun menilai, sepeninggalnya memimpin DKI, peran pemerintah pusat kurang terlihat. Bahkan Pemprov DKI pun terkesan berjalan sendiri-sendiri, tanpa ada koordinasi yang baik.
"Selain harus berkoordinasi dengan pemerintah pusat, gubernur juga harus berkoordinasi dengan unsur Muspida (Musyawarah Pimpinan Daerah)," tegas purnawirawan TNI berpangkat Letnan Jenderal ini.
JAKARTA - Tepat 22 Juni 2011, Jakarta berusia 484 tahun. Mantan Gubernur DKI Jakarta dua periode, Sutiyoso, tak urung memiliki pandangan khusus mengenai
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Bali Terkini
ASDP Sambut Libur Nataru 2025: Operasikan 57 Kapal & 16 Dermaga di Selat Bali
Minggu, 24 November 2024 – 21:08 WIB - Pilkada
3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
Minggu, 24 November 2024 – 22:13 WIB