Dongkrak Ekonomi Lokal, LPPM Universitas Terbuka Berdayakan Masyarakat Desa Muara
Selasa, 09 Juli 2024 – 14:56 WIB
Pertama, peningkatan kualitas produksi kerupuk tiram oleh Fakultas Sains dan Teknologi (FST-UT).
Kedua, rintisan Desa Muara sebagai Desa Literasi Digital oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP-UT).
Ketiga, peningkatan akses layanan informasi, dan keempat, peminatan wisata melalui Tourism Website dan Tourism Branding oleh Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik (FHISIP-UT). (esy/jpnn)