Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

DPR Minta Pemerintah Evaluasi Transfer Dana ke Daerah

Selasa, 24 Agustus 2010 – 20:02 WIB
DPR Minta Pemerintah Evaluasi Transfer Dana ke Daerah - JPNN.COM

Seperti diketahui, dalam nota keuangan RAPBN 2011 disebutkan bahwa alokasi anggaran dana ke daerah direncanakan Pemerintah mencapai Rp378,4 triliun, atau naik 9,8 persen dari APBN-Perubahan 2010. Dari anggaran transfer ke daerah dalam RAPBN 2011 tersebut, dana perimbangan direncanakan mencapai Rp329,1 triliun, atau naik Rp14,7 triliun (4,7 persen) bila dibandingkan dengan APBN-P 2010.

Menteri Keuangan Agus Martowardojo mengatakan, pemerintah sebenarnya terus melakukan evaluasi transfer dana dari pusat ke daerah. "Intinya untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat. Pada beberapa daerah, dana desentralisasi fiskal ini kita juga lihat berdasarkan luas wilayah mereka," katanya.(afz/jpnn)

JAKARTA — Meski jumlah dana desentralisasi fiskal terus naik setiap tahunnya, namun mayoritas fraksi di DPR RI masih menilai adanya ketimpangan

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close