Dukung Prabowo-Gibran, Sejumlah Aktivis 98 Tepis Soal Isu Neo Orde Baru
Rabu, 29 November 2023 – 17:40 WIB
Fernando Rorimpandey juga menjelaskan netralitas pemerintahan Jokowi beserta seluruh perangkatnya aparat keamanan khususnya TNI dan Polri tidak perlu diragukan lagi.
Dia juga mengajak semua peserta pilpres untuk dapat bertarung secara gagasan bukan mengedepankan perasaan dramatis yang tidak ada manfaatnya sama sekali untuk bangsa dan negara juga rakyat.
"Hentikan semua langkah politik yang penuh dengan fitnah, tudingan caci maki yang tidak berdasar, menyebarkan berita bohong hanya untuk mendapat dukungan masyarakat," pungkas Fernando Rorimpandey. (mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?