EURO 2024: Lini Serang Inggris Masih Antiklimaks
Minggu, 23 Juni 2024 – 14:09 WIB
Mereka diharapkan bisa melanjutkan performa positifnya bersama Inggris di EURO 2024.
"Menurut saya ada banyak tekanan yang dialami beberapa pemain kami."
"Jika merujuk jumlah gol empat pemain depan kami (Bellingham, Kane, Foden, dan Saka) di musim ini, ada lebih dari 100 gol yang mereka buat," ucap Rice dilansir REUTERS.
Meski lini depan Inggris belum begitu menjanjikan, The Three Lions masih menjadi pemuncak klasemen Grup C dengan empat poin.
Denmark dan Slovani mengikuti di posisi kedua serta ketiga dengan nilai dua. Adapun posisi terbawah ditempati Serbia yang baru mengoleksi satu poin.(mcr15/jpnn)